Agatha Christie, N atau M (N or M, 1941)

N or M? Kisah nabi Sulaiman terdapat dalam tiga agama besar, Yahudi, Kristiani, dan Islam. Ada Kisah ketika sang raja dihadapkan pada pengaduan dua orang ibu yang sama sama mengklaim seorang bayi sebagai anak mereka. Sulaiman menyelesaikan kasus ini dengan membedakan mana ibu sejati dan mana yang lancung. Rupanya kisah Sulaiman menjadi inspirasi Agatha Christie menulis novel ini, N or M?

1941, hari hari itu di Inggris pembicaraan hanya melulu sekitar Jerman, Jerman, dan Jerman. Kata 'blitzkrieg' menjadi kata umum di Inggris, ekspresi antara kekaguman sekaligus kegelisahan. Saat gerak maju pasukan Jerman menyapu Perancis, orang Inggris berpikir serangan Jerman ke tanah air mereka tinggal menunggu waktu.

Resensi lebih lengkap N or M?, klik di sini.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Paling Banyak Dibaca